Selamat datang di blog kami , mohon tinggalkan comentar , saran dan kritik.
Temukan berbagai artikel disini, mulai dari lirik lagu,video klip, puisi dan berbagi share tentang kehidupan . dan semoga artikel2 ini, bermanfaat bagi
anda .
Terimakasih

SELAMAT MEMBACA




May 2, 2010

KENAKALANKU

Seperti terik matahari yg menyinari bumi ini
Ku terus berjalan , berjalan...
Sejenak ku hentikan langkahku
Tapi ku merasakan kejengahan dalam hidup

Ahh...tiada guna hidupku ini,
Kekecewaan,kebimbangan menyelimuti kalbuku,hampir di separuh jawaku
Mematikan dan memejamkan cita dan anganku

Sembari kubuka mata,mata hatiku
Tentang kebodohan,ketololan dan kenakalanku
Kemunafikan serta kekufuran di sisa hidupku
Ya ALLAH....ampunilah aku

Ku percikkan air suci ke mukaku
Dingin rasanya..menusuk tulang2 pipiku...
Membasuh semua noda2 di wajahku
Luntur seketika bersama'an dgan mengalirnya air mataku

Sungguh kumerasa.......
Betapa kecilnya aqu di hadapan-MU
Betapa hina dan nistanya aqu

Ya ALLAH masih pantaskah aku bilang Taubat Kepadamu untuk kesekian kalinya...
Ku coba singkap raguku

4 comments:

Anonymous said...

Nice post ,,, thanks for share ,

Anonymous said...

Thanks for share gan ,,, this is nice post ,, !!

Nessa Beb said...

terimakasih z,,, salam kenal , kenapa pake anonim

Anonymous said...

Tidak ada sesuatu musibah pun yang menimpa (seseorang)
kecuali denga izin Allah;
barang siapa yang beriman kepada Allah, niscaya Dia akan memberi petunjuk ke (dalam) hatinya.
Dan Allâh Maha Mengetahui segala sesuatu.

Lekaslah bertaubat kepada Allah dengan taubat nasuha (bersungguh-sungguh). Dan bertekad untuk tidak mengulangi lagi dosa lagi. Perbanyak istighfar(minta ampunan) dan bershadaqah serta terus menjaga ibadah shalat dan doa. Semoga Allah menerima taubat kita.. Amin